*(hanya 1 yg sampai di akhirat)*
1. *Ta'aarufan (تعارفا)*, yaitu teman kenal secara kebetulan, seperti bertemu di kereta, halte bis, cafe dll
2. *Taariikhiiyan (تاريخيا)*,
yaitu teman karena faktor sejarah, seperti teman sekampung, sekost, se'almamater dll.
3. *Ahammiyatan (اهمية )
yaitu teman karena kepentingan (teman bisnis, politik, dll)
4. *Faarihan (فارحا)*,
yaitu teman karena sehobby (hobby motor, nyanyi, futsal dll.)
5. *Amalan (عملا)*,
yaitu teman karena profesi, seperti dokter, guru dll.
6. *'Aduwwan (عدوا)*,
yaitu teman yg terlihat seperti baik, tp sebenarnya penuh kebencian..
7. *Hubban_lil iimaan (حبا للايمان)*
*yaitu teman yg suka MENGINGATKAN-mu* serta *MENGAJAK-mu* selalu *KE JALAN الله SWT*.
Dari ke *7* macam teman ini, no. *1-6* akan sirna di akhirat, & yg tersisa hanya teman no. *7*.
*namun teman no.7 ini selalu dipandang sebelah mata, selain dinilai sok alim, juga tidak menghasilkan manfaat duniawi (materi)*
*Padahal diakhirat nanti, temen no.7 inilah yg akan diberi SYAFAAT utk membantumu masuk ke dalam surgaNYA*. *Pertemanan dan persahabatan yang dilandaskan karena الله (QS 49:10)*.
Apabila penghuni surga tdk menemui teman di dunianya, lalu bertanya kepada الله SWT :
*"Yaa Rabb...kami tidak melihat sahabatku yang sewaktu di dunia, shalat bersama kami, puasa bersama kami dan berjuang bersama kami."*
Maka الله SWT berseru :
*"Pergilah ke neraka, lalu keluarkan sah
hatinya ada iman walaupun hanya sebesar dzarrah."*
*(HR Ibnu Mubarokh)*
Semoga PERTEMANAN KITA adalah pertemanan *Hubban_Iil imaan* yaitu teman yg suka saling *MENGINGATKAN* dan *MENGAJAK* selalu *KE JALAN الله SWT*
*Semoga الله SWT bisa mengumpulkn kita di akhirat di dalam Surga atas Ridho dan Rahmat dari Nya* serta diJauhkan dr golongan Munafik, Penjilat dan Pendusta serta Musryikin.
*آمين يارب العالمين*
Semoga bermanfaat🙏🏻🙏🏻
From WA grup.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar